Banda Aceh (KANALACEH.COM) – Atraksi dari Tentara Nasional Indonesia Angkatan Laut (TNI AL) dan nelayan setempat sukseskan puncak peringatan Hari Nusantara 2015 di pelabuhan ikan Lampulo, Banda Aceh, Minggu (13/12). Hal itu dilakukan TNI AL untuk menujukkan kekuatan maritim Indonesia.
[metaslider id=6003]