Indonesia masuk jajaran eksportir teh terbesar Dunia

Petani teh. (bumn.go.id)

(KANALACEH.COM) – Selain kopi, Indonesia memiliki komoditas lain yang berpotensi diekspor ke mancanegara, dia adalah Teh. Sejak 150 tahun, komoditas ini sudah ditanam dan telah mengharumkan nama Indonesia. Alhasil, saat ini Indonesia menjadi 7 negara eksportir teh terbesar di dunia.

Menurut Dody, saat ini teh sudah menjadi minuman paling banyak di konsumsi di dunia. Pasalnya, teh memiliki khasiat yang luar biasa, misalnya mampu menjaga kesehatan, kecantikan dan lainnya.

Sekedar informasi, teh telah ditanam di Indonesia sejak 150. Teh ditanam di Indonesia oleh perusahaan kolonial Belanda karena tanah di Jawa dan Sumatera dianggap cocok untuk pertanaman teh. [Okezone]

Related posts